Arti Kata "serah" Menurut KBBI
Arti kata, ejaan, dan contoh penggunaan kata "serah" menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI).
serah
se·rah /sérah/ ? sirah
1se·rah v, ber·se·rah v mempercayakan diri dan nasib (kpd); bertawakal (kpd); pasrah: - kpd Allah Taala;
- diri 1 menyerahkan diri (tidak ada usaha untuk melawan): ia selalu - diri saja; 2 pasrah akan nasibnya: ia telah - diri kpd Tuhan Yang Mahakuasa; - simpan pekerjaan menyerahkan sesuatu (msl buku, rekaman suara) untuk disimpan dan dilestarikan (msl dl museum atau perpustakaan);
me·nye·rah v 1 berserah; pasrah: kita tidak mampu berbuat apa-apa selain dr - kpd Tuhan Yang Mahakuasa; 2 memberikan dirinya kpd yg berwenang: anggota gerombolan yg - akan diampuni; 3 menurut saja (sekehendak orang); tidak melawan: pendek kata saya - saja, disuruh apa pun baiklah; 4 ki mengaku kalah; tunduk (tidak akan melawan lagi): mereka tidak mau - mentah-mentah; sesudah habis pelurunya, barulah mereka - kalah;
me·nye·rahi v memberikan atau memercayakan sesuatu kpd: pimpinan - saya pekerjaan yg penting;
me·nye·rah·kan v 1 memberikan (kpd); menyampaikan (kpd): ia belum - uang kepadaku; 2 memberikan dng penuh kepercayaan; memasrahkan: ia telah - jiwa raganya kpd nusa dan bangsa;
- diri ki 1 mengaku kalah; takluk; 2 memberikan dirinya kpd yg berwenang; - jiwa raga ki pasrah;
ter·se·rah 1 v sudah diserahkan (kpd); pulang maklum (kpd); tinggal bergantung (kpd): hal itu - kpd Anda; 2 a masa bodoh: usul saya ini diterima atau tidak, -;
se·rah·an n sesuatu yg diserahkan; hasil menyerahkan;
se·se·rah·an n upacara penyerahan sesuatu sbg tanda ikatan untuk kedua calon pengantin;
pe·nye·rah·an n proses, cara, perbuatan menyerahkan: - yg tidak bersyarat; - tanpa syarat; - kekuasaan; - kedaulatan
2se·rah ? sera
a Adjektiva, Merupakan Bentuk Kata Sifat
v Verba, Merupakan Bentuk Kata Kerja
n Merupakan Bentuk Kata benda
ki Merupakan Bentuk Kata kiasan
pron kata yang meliputi kata ganti, kata tunjuk, atau kata tanya
cak Bentuk kata percakapan (tidak baku)
ark Arkais, Bentuk kata yang tidak lazim digunakan
adv Adverbia, kata yang menjelaskan verba, adjektiva, adverbia lain
-- Pengganti kata "serah"
📝 Contoh Penggunaan kata "serah" dalam Kalimat
📚 Artikel terkait kata "serah"
Kata serah merupakan bagian penting dari kosakata bahasa Indonesia yang kaya dan beragam. Memahami makna dan penggunaan kata ini dapat membantu kita berkomunikasi dengan lebih efektif dan tepat sasaran.
Dalam konteks pembelajaran bahasa, kata serah menawarkan kesempatan untuk memperluas pemahaman kita tentang struktur dan nuansa bahasa Indonesia. Setiap kata memiliki sejarah, asal-usul, dan perkembangan makna yang menarik untuk dipelajari.
Mari kita eksplorasi lebih dalam tentang kata serah dan bagaimana penggunaannya dalam berbagai situasi komunikasi sehari-hari. Dengan pemahaman yang mendalam, kita dapat menggunakan kata ini dengan lebih percaya diri dan tepat guna.